Sigap! Polsek Cipeundeuy Amankan Pelaku Tawuran Yang Meresahkan Masyarakat
Kab.Bandung Barat, Suara Pakta.Com- Polsek Cipeundeuy berhasil mengamankan pelaku tawuran sebanyak 33 orang dan 29 Kendaraan Motor di bantu oleh Warga oada hari Kamis tanggal 06 Maret 2025 Pukul 00.00 Wib s/d Pukul 05.00 Wib.
Menurut Kapolres Cimahi AKBP Tri Suhartanto disampaikan oleh Kapolsek Cipeundeuy AKP Suandi, penangkapan tersebut berawal dari laporan Warga adanya Balap Liar dan Tawuran/Perang Sarung Kelompok Pemuda Di Sekitar Pasir Ucing yang menimbulkan Keresahan Warga.
"Anggota Polsek Cipeundeuy melalui Piket Fungsi mendatangi TKP dan Membubarkan Kegiatan tersebut, dan berhasil mengamankan pelaku dan barang bukti berupa sepeda motor.
Tang terlibat dalam pengamanan tersebut oleh IPDA C Widodo/Panit Intel/Piket Pawas Aiptu Dedi Sutarya /Piket Fungsi ReskrimAipda Dadan Ahmad/Piket Fungsi Bhabinkamtibmas, Bripka Cucu Cahyadi/Piket Fungsi Samapta, Brigadir Manggiring/Piket Fungsi Bhabinkamtibmas. (Rustandi)
Posting Komentar